Rabu, 22 Desember 2010

Adobe Photoshop CS3

adobe photoshop, mungkin banyak orang yang bisa dibilang awam dalam mengoperasikan'a  didalam komputer menyebutnya hanya Photoshop saja, karena tampilan'a disetiap menu bar/dekstop berbentuk tipografi dengan huruf 'Ps' berwarna putih dan berlatar belakang biru-gradien.
pada awal'a saya pun beranggapan demikian, yang hanya menggunakan'a tanpa mengetahui history didalam'a. Setelah saya cari tahu kurang lebih beberapa bulan belakangan ini ternyata Adobe Photoshop mempunyai sejarah yang cukup panjang.

Sedikit saya akan membahas apa yang sudah saya pelajari tentang sejarah dibalik Adobe Photoshop ini kepada rekan-rekan seluruh mahasiswa/i dan khusu'a bagi para Dosen FASILKOM.
Awal mula'a pada tahun 1987 seorang PhD (Doctor of Philosophy) di Universitas Michigan, yaitu Thomas Knoll membuat sebuah program di platform Mac Plus untuk menampilkan gambar, yang pada waktu itu adalah layar monokrom. Jhon Knoll yang juga (saudaranya) tertarik dan bergabung dengan'a untuk mengembangkan software perangkat lunak ini yang mereka namakan "Display". Program ini kemudian di demonstrasikan ke pihak Apple Computer pada tahun 1988 :pas banget dengan tahun kelahiran saya (smile), yang waktu itu nama program'a sudah berubah menjadi Photoshop. Kemudian mereka meluncurkan produk pertama mereka yang berjalan di platform Macintosh (photoshop 1.0) pada bulan Februari tahun 1990. Versi pertama Adobe Photoshop untuk platform Windows adalah versi 2.5 dengan codename "Brimstone" pada tahun 1992.
sekilas sejarah tentang Adobe Photosop diatas yang saya ketahui, kini saya akan membahas apa yang sebenar'a ada didalam Adobe Photoshop tersebut.
Adobe photoshop adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini kebanyakan digunakan oleh para pecinta foto digital (fotografer digital) dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai market leader dalam pengolah gambar, dan bersama Adobe Acrobat dianggap, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems.
Dalam fitur photoshop meskipun pada awal'a dirancang untuk menyunting gambar cetakan berbasis-kertas, Photoshop yang ada saat ini juga dapat digunakan untuk memproduksi gambar "World Wibe Web". Beberapa versi terakhir juga menyertakan palikasi tambahan, Adobe Image Ready untuk keperluan tersebut. Photosop juga memiliki hubungan erat dengan beberapa perangkat lunak penyunting media, animasi, dan authoring buatan Adobe lain'a. Versi terbarunya yang dirilis pada tahun 2005, adalah versi 9 ,yang dipasarkan dengan nama "Photoshop CS2". "CS" yang merefleksikan integrasi produk Photoshop dengan aplikasi "Creative Suite" buatan Adobe dan disebut "2" kareana program ini adalah versi rilis ke-2 sejak Adobe mengintegrasikan kedua produknya. Ada beberapa tambahan pada Photoshop CS2 seperti multiple layer selescting dan warp. Versi kurva dari transform tool dan color replacement tool, yang sebelumnya hadir sebagai plug-in 8BF.
Untuk para penggemar fotografi; seperti saya (smile), Adobe menyediakan filter "reduce grain" yang dapat membantu mengoptimalkan foto yang diambil pada kondisi kekurangan cahaya, untuk memperjelas perbedaan produk CS dengan produ" sebelum'a. Adobe menghilangkan lambang mata Photoshop, yang dipresentasikan dalam bentuk yang berbeda-berbeda sejak versi 3 sampai versi 7 seperti gambar dibawah ini,

Photoshop CS dan CS2 kini menggunakan bulu sebagai ikon dan bentuk identifikasi'a, seperti gambar dibawah ini,
 
versi beta Photoshop CS3 telah dirilis untuk pengguna CS2 pada tanggal 15 Desember 2006. Berbeda dengan photoshop CS dan CS2 yang menggunakan bulu sebagai logo'a. Logo untuk Photoshop CS3 ini berbentuk tipografi dengan huruf 'Ps' berwarna putih dan berlatar belakang gradien biru. Photoshop inilah yang samapai saat ini sedang saya pelajari lebih dalam lagi. Dibawah contoh logo'a,
Photoshop memiliki format file kemampuan untuk membaca dan menulis gambar berformat raster dan vektor seperti: .png, .gif, .jpeg, dll. Photoshop juga memiliki beberapa format khas, diantaranya;
  • PSD (photoshop document) format yang menyimpan gambar dalam bentuk layer, termasuk teks, mask, opacity, blend mode, channel warna, clipping paths dan setting duotone.
  • PSB, versi terbaru dari PSD yang didesain untuk file yang berukuran lebih dari 2GB
  • PDD, versi lain dari PSD yang hanya dapat mendukung fitur perangkat lunak PhotoshopDeluxe

Tool dalam Adobe Photoshop adalah alat yang dapat membantu pengguna dalam mengedit. Adobe Photoshop CS3 memilikit 59 tool yang dapat dipakai oleh pengguna. Tool - tool tersebut terdiri dari berbagai macam tool dengan kegunaan yang spesifik. Beberapa tool - tool yang ada di Photoshop antara lain :
  • History Brush Tool
  • Eraser Tool
  • Path Selection Tool
  • Direct Selection tool
  • Pen Tool
  • Shape Tool
  • Brush Tool
  • Audio Annotation Tool
  • Eyedropper Tool
  • Measure Tool
  • Text Tool
  • Hand Tool
 Adobe Photoshop CS4 (Creative Suite) adalah versi terbaru program Adobe Photoshop yang dikeluarkan Adobe System Incorporated yang merupakan penyempurnaan versi sebelumnya. Yang didalam sudah mencakup software print, mobile, interaktif, film dan pembuatan video. Dan produk yang dikeluarkan'a meliputi; design premium, web premium, production premium dan master collection. Tapi sayang'a Photoshop CS4 ini masih jarang ditemui.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar